Sunday, April 20, 2014

Keberhasilan Dan kegagalan Dengan Teknologi Informasi (TI)

Kali ini saya akan memberikan sedikit penjelasan tentang Keberhasilan dan Kegagalan degnan Teknologi Informasi (TI). Keberhasilan sistem informasi tidak seharusnya diukur hanya melalui efisiensi dalamhal meminimalkan biaya, waktu dan penggunaan sumberdaya informasi. Keberhasilan juga harus diukur dengan efektifitas teknologi informasi dalam mendukung strategi bisnis organisasi, memungkinkan proses bisnisnya, meningkatkan struktur organisasi dan budaya, serta meningkatkan nilai pelanggan dan bisnis perusahaan. Tabel dibawah ini mengilustrasikan tantangan dan peluang yang dihadapi para manajer bisnis dalam mengelola sistem informasi dan teknologinya untuk memenuhi tujuan bisnis.
Tabel 1.1 Mengilustrasikan tantangan dan peluang yang dihadapi para manajer bisnis dalam mengelola sistem informasi dan teknologinya untuk memenuhi tujuan bisnis


Perusahaan    Bisnis Strategi/         Proses/ Struktur/ Budaya
Teknologi Informasi
Nilai Pelanggan Dan
Nilai Bisnis
Tantangan Bisnis TI
-       Kebutuhan atas kecepatan dan fleksibilitas pengembangan siklus produk, proses manufaktur, dan siklus pengiriman.
-       Perekayasaan
ulang dan integrasi lintas fungsi proses bisnis dengan menggunakan teknologi Internet.
-       Integrasi e-
business dan e- commerce ke dalam strategi, proses, struktur, dan budaya organisasi.
Perkembangan  Bisnis/ TI
-       Penggunaan Internet, Intranet, Ekstranet, dan Web sebagai infrastruktur TI utama.
-       Difusi teknologi
web untuk para pegawai, pelanggan, dan pemasok yang bekerja dengan Internet.
-       Komputer
berjaringan global, kerja sama, dan sistem pendukung keputusan
Tujuan Bisnis/ TI
-       Memberi para pelanggan apa mereka inginkan, kapan dan bagaimana mereka menginginkan, dengan harga terendah.
-       Koordinasi
pemanufakturan dan proses bisnis dengan para pemasaran dan pelanggan.
-       Kemitraan
saluran pemasaran dengan para pemasok dan penyalur.
Itulah Keberhasilan Dan kegagalan Dengan Teknologi Informasi (TI), semoga informasi yang saya berikan ini dapat bermanfaat.

Artikel Terkait

No comments:

Post a Comment